


Living First, acara tahunan dari ASTRA Property dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun perusahaan, kembali hadir di tahun 2020. Menyajikan rangkaian program dalam platform online, guna mengakomodasi partisipan di tengah situasi pandemi.
Di tahun ini, Living First 2020 mengusung tema 3+1 Anniversary yang akan berlangsung dari tanggal 26 Oktober hingga 6 November 2020. Dengan diselenggarakannya event secara online diharapkan dapat menjangkau lebih banyak partisipan tanpa perlu keluar dari rumah masing-masing. Selain itu, rangkaian program di Living First 2020 akan memberikan experience yang tak kalah serunya dengan tahun sebelumnya dan akan menyuguhkan banyak ilmu serta penawaran menarik.
Mari ikuti beragam program menarik di Living First 2020! 4 Program utama di acara ini antara lain Online Talkshow, Creative Workshop, Property Review dan CSR.
Online Talkshow Living First 2020 akan mengangkat 4 topik berbeda yakni Healthy Lifestyle, Interior, Architect & Landscape dan Economic Outlook. Jangan sampai melewatkan kesempatan untuk bisa mendapatkan ilmu serta pengetahuan baru dari para narasumber professional pada setiap bidangnya di Online Talkshow, serta kesempatan mendapatkan penawaran-penawaran special dari setiap project ASTRA Property yang hanya akan ada di acara Living First 2020 ini.
Catat tanggalnya dan jangan sampai terlewat ya!
We can’t wait to celebrate our anniversary this year with you!



Meru Arumdalu
Head of Wealth Management
Standart Chartered



MODERATOR

SPEAKERS

Ario Astungkoro
Umar Zain
Landscape Architect
Dadang Sugiharto
Principle of Era Prime




MODERATOR
SPEAKERS
Rina Renville
Chairman of HDII Jakarta
Principal of Destijl Studio
Prastia Putra
CASA Indonesia
Vivianne Faye
Principle of
VIVIANNE FAYE




MODERATOR
SPEAKERS
Billy Gamaliel
Alvina Olivia
Health Coach
dr.Feni Nugraha,MARS,
MGz,SpGK
Klik Dokter


MODERATOR


Sari Nila
Meru Arumdalu
Head of Wealth Management
Standart Chartered
Jaya Cahyadi
Executive Director RE/MAX Indonesia

Iwan Margono
Head of EY-Parthenon Indonesia, Strategy and Transactions Partner, EY Indonesia


Halloween-themed Acrylic Painting for Kids
by Ganara Art
Nature-themed Watercolor Painting for Adults
by Ganara Art
Menggambar/melukis merupakan salah satu aktivitas yang digemari
oleh banyak anak kecil dan dapat meningkatkan kreatifitas anak.
Memadukan berbagai warna dalam wadah kanvas juga dapat
mengekspresikan perasaan anak. Living First 2020 menyajikan
Acrylic Painting for Kids yang akan diselenggarakan pada tanggal
31 Oktober 2020 bertepatan dengan hari Halloween. Karenanya, bagi
orang tua yang ingin mengisi hari Halloween dengan aktivitas
menyenangkan untuk anak-anak, yuk ikuti workshop ini!
Segera daftar di workshop Acrylic Painting for Kids
by Ganara Art melalui admin Ganara Art di nomor 0822-1101-1050
Biaya Pendaftaran: Rp 180.000 per pax
06 Nov 2020
Seni merupakan suatu hal penting saat ini, dengan seni kita bisa
mengekspresikan perasaan kita. Workshop Watercolor Painting ini akan
memberikan pengetahuan serta menambah skill baru. Selain itu, melukis
juga menjadi sarana menyalurkan emosi dan dapat membangun mood
yang bagus bagi para partisipan. Tema yang akan diangkat dalam
workshop Watercolor Painting kali ini adalah alam, cocok bagi Anda
yang mau menyegarkan mata dan sudah merasa cukup bosan dengan
kegiatan yang itu-itu saja. Yuk daftarkan dirimu sekarang untuk
mendapatkan experience baru di workshop Watercolor Painting by
Ganara Art melalui admin Ganara Art di nomor 0822-1101-1050
Biaya Pendaftaran: Rp 180.000 per pax
19.00-20.00

31 Okt 2020
10.00-11.00

